SajianSedap.com - Penggunaan botol minuman kini memang sedang tren.
Apalagi dengan perubahan gaya hidup seusai pandemi, sebagaian masyarakat memilih menggunakan botol minum air pribadi untuk wadah air minum.
Hal ini memang cukup berdampak baik dari kesehatan dan gaya hidup.
Apalagi membawa minum sendiri juga terkadang lebih hemat loh.
Nah berbagai jenis botol minum pun bisa Anda jumpai.
Salah satu yang kerap digunakan adalah botol minum bening.
Pemilihan botol minum yang bening atau tanpa warna ini biasanya terlihat lebih menyegarkan karena bisa terlihat isinya.
Namun jika kotor, maka kotoran akan terlihat.
Apalagi jika botol memiliki mulut botol yang kecil, hal ini akan sulit jika dibersihkan menggunakan sikat.
Nah supaya bisa bersih ternyata Anda bisa kok membersihkannya tanpa sikat.
Kotoran dalam botol minum plastik dapat menumpuk dan bertekstur licin, layaknya lumut.
Baca Juga: Jangan Asal Dicuci, Begini Cara Membersihkan Noda Kering di Tas Suede Agar Tak Gampang Rusak
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR