Anda juga dapat menghancurkan beberapa daun mint kering dan memasukkannya ke dalam sachet kecil di lemari dapur Anda.
Jika Anda tidak memiliki mint segar, Anda juga dapat menggunakan kantong teh mint.
Cara hebat lainnya untuk mencegah serangga memasuki rumah adalah dengan menanam mint di dekat pintu masuk.
Dilansir dari Healthline, hampir semua gigitan laba-laba di dalam rumah pada umumnya tak berbahaya sehingga tak memerlukan penanganan medis tertentu.
Luka gigitan ini akan sembuh sendiri dalam hitungan hari.
Kecuali, Anda memilki alergi terhadap bisa laba-laba, atau luka gigitan laba-laba menjadi infeksi sehingga mau tak mau Anda butuh pertolongan ahli medis.
Reaksi alergi terhadap bisa laba-laba sendiri bisa berupa:
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 7 Cara Mencegah Laba-laba Masuk dan Membuat Sarang di Rumah
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR