SajianSedap.com - Blender adalah peranti elektronik yang tak sedikit orang memilikinya di dapur mereka.
Alat ini dapat membuat pekerjaan dapur terasa lebih mudah.
Ini biasa digunakan untuk menghaluskan buah dan sayuran, menghaluskan bumbu, membuat jus, hingga atau menyajikan smoothie, semuanya bisa dilakukan dengan blender.
Sayangnya, banyak orang hanya memiliki satu blender saja, dan biasnaya digunakan untuk menghaluskan beragam bahan makanan.
Akhirnya blender bercampur beragam bau dan menjadikannya tak nyaman lagi untuk memblender makanan lain.
Ini tentu membuat blender jadi tak nyaman lagi untuk digunakan setiap kali dibutuhkan.
Apalagi bekas dari bahan makanan yang beraroma dan berasa pedas seperti cabai yang sulit dihilangkan.
Tapi jangan khawatir dan ambil pusing dulu, sebab sebenarnya ada trik mudah dan cepat menghilangkan bau pada blender.
Penasaran bagaimana cararanya? Simak selengkapnya berikut ini.
Untuk menghilangkan bau pada blender, Anda bisa memanfaatkan bahan yang tersedia di rak dapur Anda seperti cuka dan lemon.
Berikut ini cara melakukannya dilansir dari doityourself dan thekitchn.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR