SajianSedap.com - Banyak orang yang memilik sofa di rumah ya.
Nah, sofa yang ada di rumah tentu sering digunakan untuk duduk atau bahkan rebahan ya.
Karena hal tersebut, gak heran kenapa sofa cepat kotor.
Sofa yang kotor biasanya akan timbul bau tak sedap.
Untuk menghilangkan bau tersebut banyak orang yang akan menggunakan jasa pembersih.
Namun, daripada pakai jasa pembersih mending Anda hilangkan saja sendiri bau di sofa.
Ya, rupanya Anda bisa menggunakan 2 bahan dapur ini untuk menghilangkan bau yang nempel di sofa loh.
Mengutip dari Electrodry.com.au ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan bau di sofa.
Biarkan sofa Anda yang bau terkena sinar matahari.
Sinar matahari (sinar UV alami) sangat bagus untuk membunuh berbagai bakteri penyebab bau yang biasanya menyebabkan bau apek di ruang tamu Anda.
Sinar matahari juga sangat efektif untuk membunuh tungau debu yang dapat berkoloni di ruang tamu Anda.
Baca Juga: Trik Membersihkan Noda di Sofa Kulit Warna Putih, Wajib Pakai Air ini Kalau Mau Tahan Lama
Source | : | Electrodry.com.au |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR