Kalau bahan yang satu ini pasti ada di dapur.
Biasanya cuka akan digunakan sebagai bumbu saat memasak.
Cuka akan memberikan rasa masam dan segar.
Tapi bahan yang satu ini nggak hanya digunakan untuk memasak saja lho.
Cairan cuka putih dikenal sebagai bahan yang serbaguna.
Anda dapat memanfaatkannya untuk mengepel lantai.
Hal ini dibagikan oleh ibu Lauren Masur, yang mana merupakan orang asli Italia sering melakukan trik satu ini.
Pasalnya, cuka sendiri memiliki peran yang besar dalam membersihkan hingga mengkilapkan berbagai permukaan kotor yang ada di rumah.
Termasuk, lantai rumah yang seringkali kotor akibat lalu lintas yang terjadi terus menerus, tanpa henti.
Cara menggunakannya juga sangat mudah.
Ibu-ibu pasti bisa lakukan sendiri di rumah.
Baca Juga: 5 Bahan untuk Membersihkan Ubin Kamar Mandi, Sekali Coba Langsung Kinclong Seketika
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR