Air di dispenser bau dan tidak enak diminum juga bisa diakibatkan filter air yang kotor.
Hal ini penting untuk segera diatasi agar air di dispenser layak diminum.
kuman dan bakteri bisa jadi penyebab air di dispenser yang bau dan tidak enak diminum, loh!
Kok bisa?
Sama seperti tumpukan kerak atau endapan, bakteri dan kuman bisa tumbuh dan berkembang jika dispenser (terutama bagian tangkinya).
Hal ini terjadi karena tidak rutin kita bersihkan.
Air di dispenser menjadi bau dan tidak enak diminum bisa karena kualitas dari air galon yang digunakan.
Namun, hal ini umumnya berlaku pada air galon isi ulang yang bukan dari produsen air minum kemasan.
Kenapa bisa?
Karena harganya yang jauh lebih murah dibandingkan air galon produsen air minum kemasan, tidak menutup kemungkinan air galon isi ulang memiliki beberapa permasalahan.
Baca Juga: Tanpa Dibongkar, Begini Cara Membersihkan Bagian Dalam Dispenser Air Agar Bebas Kotoran dan Kuman
Sebab, tak jarang air galon isi ulang tidak melewati proses yang sesuai dengan standar yang berlaku.
KOMENTAR