Caranya pakainya gak susah kok.
- Potong atau parut sabun batang tanpa pewangi.
- Kemudian masukkan ke dalam panci berisi 1 liter air.
- Aduk sedikit sampai rata lalu didihkan.
- Selama proses memasak, aduk semua bahan hingga larut.
- Selanjutnya tuangkan ke dalam wadah semprot.
- Semprotkan larutan sabun ke daun tanaman untuk membasmi kutu daun, kutu putih, dan hama tanaman lainnya.
Selamat mencoba ya.
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul Cara Membasmi Hama Tanaman dengan Menggunakan Sabun Batang
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR