SajianSedap.com - Kerak putih yang muncul pada bak cuci piring Anda tentu saja membuatnya terlihat kotor.
Kerak putih ini biasanya muncul karena cipratan air atau genangan air yang tidka dibersihkan secara sempurna.
Alhasil, hal ini menimbulkan endapan kapur atau kerak putih pada bak cuci piring.
Membilasnya saja tentu tidak cukup.
Paslanya kerak putih ini biasanya sudah mengeras.
Jadi menyikatnya saja tidak cukup.
Tapi tetang saja, Anda bisa menghilangkan kerak putih ini dengan menggunakan cuka.
Dilansir dari Hunker, untuk menghilangkan kerak putih ini, cobalah pembersihan sederhana dengan cuka putih, seperti berikut ini.
Cuka putih berfungsi sebagai penghilang kerak yang sangat baik, melarutkan noda air keras pada permukaan bak cuci piring stainless steel.
Setelah bak cuci piring sudah bersih, semprotkan atau tuangkan sedikit cuka putih di atas setiap endapan kalsium.
Tunggu lima menit, lalu bersihkan cuka dengan spons basah.
Baca Juga: Ternyata Triknya Gampang Banget! Begini Cara Menghilangkan Bau Amis pada Bak Cuci Piring
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR