SajianSedap.com - Asam lambung memang jadi penyakit yang mengerikan ya.
Sebab kalau kambuh bisa bikin lambung terasa perih.
Kalau lambung sakit tentu bisa mengganggu aktivitas kita ya.
Maka itu kita biasanya minum obat untuk mengatasi asam lambung yang kumat.
Namun, kalau minum obat mulu bisa kena efek samping dan rasa obat juga gak enak ya.
Maka itu mending Anda coba atasi asam lambung dengan bahan alami ini saja.
Bahan alami ini bisa bikin asam lambung yang kumat jadi sembuh seketika loh.
Bahkan bahan alami ini pasti ada di rumah Anda deh.
Dilansir dari laman aarp.org (16/11/2021), berikut bahan alami yang disarankan ahli untuk mengatasi asam lambung yang kumat.
“Makanan tinggi serat membuat kita merasa kenyang,” kata Neena Mohan, asisten profesor kedokteran klinis di gastroenterologi di Lewis Katz School of Medicine di Temple University.
"Itu hal yang baik, karena kita cenderung makan berlebihan, yang dapat menyebabkan mulas."
Baca Juga: Manfaat Air Kelapa untuk Asam Lambung Bisa Ngalahin Obat, Yang Capek Tahan Sakit Lambung Harus Coba
Source | : | GridHEALTH |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR