SajianSedap.com - Dimsum menjadi makanan kesukaan banyak orang.
Tak hanya di restoran, kita bisa mendapatkan dimsum dengan mudah di pasaran.
Bahkan kita juga bisa membuatnya sendiri di rumah.
Saat membeli atau membuat dimsum, pastinya kita tak suka membeli sedikit.
Saking enaknya, kita juga sering menyetok untuk dimakan dilain waktu.
Tapi, belum banyak yang tahu nih, cara menyimpan dimsum yang benar.
Nah, agar tahan lama dan awet sampai sebulanan, yuk simak cara menyimpan dimsum berikut ini.
Melansir dari Bobo.id, berikut ini beberapa cara untuk menyimpan dimsum agar tahan lama sampai sebulan.
Dimsum yang baru saja kita kukus, bisa langsung dikonsumsi.
Tapi, jika masih ada sisa, bisa kita simpan.
Namunsebaiknya dimsum yang masih panas tersebut dibiarkan sampai benar-benar dingin dulu, ya!
Baca Juga: Tips Menghangatkan Dimsum dari Kulkas, Wajib Dikukus Selama Ini agar Sajian Tetap Sedap
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR