Sajiansedap.com - Semangka memiliki kulit yang sangat tebal dan keras.
Selain itu, semangka juga jadi buah favorit semua orang di Indonesia.
Harganya juga termasuk sangat ramah di kantong kok.
Usut punya usut, untuk menebak daging buah semangka yang matang ternyata sangat tidak mudah.
Jadi akan sangat sulit untuk menebaknya dengan benar.
Jika tak pandai memilah, kita bisa mendapatkan semangka yang belum terlalu matang dengan daging buah yang belum merah ranum dan dengan rasa yang belum terlalu manis.
Semangka yang masih belum matang tentu saja mengecewakan.
Agar tak selalu mendapatkan semangka yang masih mentah, Anda harus tahu cara memilah semangka yang benar.
Untuk memilih semangka, Anda bisa memperhatikan beberapa hal berikut ini.
Jangan sampai anda malah salah membeli dan mendapatkan semangka yang mentah.
Berikut ini ulasan lengkapnya untuk anda.
Baca Juga: Pos Bloc Review, A Creative Space Rebranded From A Century-Old Post Office
Source | : | realsimpel |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR