Manfaat daun kumis kucing ini juga telah banyak dibuktikan dalam beberapa penelitian.
Tanaman ini mengandung bahan aktif orthosiphonin yang mampu menjaga asam urat, fosfat, dan oksalat dalam bentuk larut.
Dengan begitu, orthosiphonin mencegah mereka mengendap dan membentuk batu ginjal.
Kumis kucing juga bersifat diuretik, yang membantu menambah kecepatan pembentukan urine, sehingga mencegah batu ginjal.
Selain mencegah batu ginjal, tanaman ini turut membantu mengatasi infeksi saluran kemih.
2. Menurunkan tekanan darah
Daun kumis kucing memgandung asam rosmarinik yang membantu menurunkan tekanan darah.
Asam rosmarinik akan menargetkan enzim pengubah angiotensin (ACE), sehingga pembuluh darah membesar atau melebar.
Imbasnya, peredaran darah menjadi lebih lancar dan tekanan darah menurun.
Tekanan darah dalam kondisi normal juga meningkatkan fungsi jantung, karena organ vital ini lebih mudah untuk memompa darah.
3. Mengontrol gula darah
KOMENTAR