Tips Membuat Mie Pedas Nampol Lainnya
1. Pakai mie basah
Untuk membuat mi pedas seperti di restoran, sebaiknya gunakan mi basah sekitar 100 gram untuk satu porsi.
Alih-alih mi kering, mi basah memiliki tekstur kenyal yang lebih mirip dengan sajian mi pedas ala restoran mi kekinian.
Cara membuat mi sebaiknya pada tahap akhir ketika semua bahan sudah siap.
Tujuannya agar mie tidak cepat mendingin dan menggumpal.
2. Buat topping ayam
Untuk membuat topping ayam juga sangat mudah.
- Masukkan 100 gram ayam ke dalam wadah.
- Beri air perasan dari 1 buah jeruk nipis.
- Kemudian tambahkan 1 sdt gula, 1/4 sdt kaldu bubuk, 1 sdt garam, 1/4 sdt lada, dan 3 siung bawang putih potong kotak.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR