Beberapa penelitian bahkan menyebut bra yang kekecilan menghambat sirkulasi darah bahkan menimbulkan kanker payudara.
3. Bahan sintetis
Jangan sekali-kali kita menggunakan bra berbahan sintetis.
Karena payudara adalah salah satu bagian tubuh wanita yang paling sensitif, kita harus memperhatikan bahan bra dengan cermat.
Menggunakan bra berbahan sintetis malah membuat pergerakan terhambat. Bahkan, keringat tak akan bisa terserap dengan sempurna.
4. Tekstur lengket
Tekstur lengket pada bra ini biasanya dibantu dengan bantuan lem.
Nah, bahan kimia ini seharusnya tidak bersentuhan dengan kulit.
Lebih buruk lagi, jika lem membuat sensitif kulit ini dapat mengganggu pernapasan dan menyebabkan ruam dan menyebabkan gatal.
5. Bahan plastik
Bra plastik adalah salah satu jenis bra terburuk tidak nyaman untuk dikenakan.
Baca Juga: Bagaimana Cara Mencuci Bra Kawat yang Benar Supaya Tidak Bengkok, Para Wanita Wajib CATAT
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR