Bahkan kadang bisa membuat seseorang jadi kurang percaya diri beraktivitas.
Cara cepat mengatasi jerawat adalah dengan pergi ke klinik kecantikan.
Perawatan mahal memang baik, tapi tak sepenuhnya bisa menghilangkan jerawat sampai ke akar.
Tenang saja, ada bahan alami yang bisa anda coba dari sekarang.
Gunakan saja madu dan kayu manis.
Harganya juga murah meriah banget loh.
Olah dengan benar untuk dapatkan khasiat luar biasanya.
Kayu manis dan Madu
Anda pasti sudah sangat familiar dengan kayu manis dan madu.
Keduanya sangat mudah ditemukan di pasar dengan harga yang murah meriah.
Kandungan antioksidan pada madu dan kayu manis sangat baik untuk kesehatan kulit Anda.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | gridfame |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR