Dia menyarankan menggunakan rak pengeringan yang dipasang di dinding.
Alasannya tidak memakan ruang lantai dan dapat dilipat saat tidak digunakan.
4. Jangan sampai menyentuh lantai
Menemukan melakukan penempatan pakaian adalah salah satu hal yang penting.
Pastikan pakaian tidak menyentuh lantai ya.
Hal ini dapat menciptakan kelembapan dan membuat pakaian Anda lebih lama kering, kata Bret Jackson, ahli kebersihan profesional di Letti & Co.
Ia menambahkan, Anda juga harus mencoba menjemurnya di dekat jendela atau pintu agar udara bisa bersirkulasi.
Ruangan yang punya ventilasi bagus akan membuat cucian cepat mengering karena adanya udara.
Pertimbangkan juga untuk menjemur baju di dekat jendela atau dekat dengan aliran udara yang baik.
Yuk cobain Sase Lovers.
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul 6 Cara Mengeringkan Pakaian di Dalam Ruangan dengan Cepat
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR