Kemudian bersihkan ubin dengan kain yang dibasahi jus lemon sebelum dibilas dengan air hangat.
Soda bikarbonat atau pembersih dengan baking soda adalah pembersih ubin yang efektif, terutama untuk noda membandel.
3. Lemon
Lemon adalah produk pembersih ubin yang sangat baik berkat sifat asam alaminya.
Isi botol semprot dengan jus lemon dan semprotkan ke ubin sebelum menyeka bersih dengan kain lembab atau spons.
Anda juga bisa merendam kain langsung dalam jus lemon sebelum menyeka ubin, lalu bilas dengan air hangat.
Mengepel Lantai dengan Sabun Cuci Piring
Siapa sangka, manfaat sabun cuci piring lainnya yakni bisa membersihkan lantai.
Sabun cuci piring ini bisa membuat lantai kesat karena kemampuannya mengangkat lemak yang sangat ampuh.
Yang kita butuhkan hanyalah 1 sendok makan sabun cuci piring yang dicampur dengan seember penuh air.
Jadinya, mengepel dengan sabun cuci piring di area dapur jauh terasa jauh lebih mudah.
Sabun cuci piring sangat efektif pada lantai yang tahan banting, seperti linoleum dan vinil, dan juga bekerja dengan baik pada ubin keramik.
Tapi jangan gunakan sabun cuci piring dan air di lantai kayu, karena bisa ternoda atau bengkok karena lembab.
Artikel ini telah tayang di realhomes dengan judul How to clean bathroom tiles with baking soda, vinegar, lemon and more
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | realhomes |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR