Biasanya hal ini bisa membuat banyak orang jadi kurang nyaman saat beraktivitas.
Tenang saja, anda yang ingin gunakan cara alami menghilangkan komedo bisa banget kok.
Dirangkum dari Women Health, berikut ini beberapa cara menghilangkan komedo dengan bahan alami yang dapat Anda coba di rumah.
Es batu dan jeruk nipis
Cara menghilangkan komedo dengan bahan alami yang pertama adalah dengan es batu dan jeruk nipis.
Penggunaan bahan ini bisa menghilangkan komedo secara alami.
Cara membuat bahan alami ini juga cukup mudah.
Perasan jeruk nipis yang telah direbus hingga mendidih dimasukkan ke dalam freezer untuk dijadikan es batu.
Kemudian, es batu bisa ditekan-tekan pada daerah yang berkomedo.
Namun sebelum melakukan ini, cucilah wajah hingga bersih terlebih dahulu.
Cobalah di rumah dan rasakan sendiri perubahan menakjubkannya di wajah.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Momsmoney.id |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR