1. Bahan I, rebus air kelapa, gula pasir, daun pandan, agar-agar bubuk, jeli bubuk instan, dan garam sambil diaduk sampai mendidih.
2. Tambahkan pewarna hijau muda. Aduk rata. Tuang ke dalam loyang kotak 20x20x3 cm, tinggi 1/2 cm. Dinginkan. Potong kotak puding 1/2x1/2 cm. Sisihkan.
3. Bahan II, rebus santan, gula pasir, dan agar-agar bubuk sambil diaduk sampai mendidih. Tambahkan blenderan kelapa muda. Aduk rata.
4. Tuang sedikit-sedikit di atas batu es hingga membentuk seperti kopyor. Tiriskan. Bekukan.
5. Delima, lumuri bengkuang dengan pewarna merah. Diamkan 15 menit hingga meresap.
6. Lapisi bengkuang dengan tepung sagu. Ayak hingga bengkuang terbalut tepung sagu.
7. Rebus bengkuang yang sudah terbalut tepung sagu di dalam air mendidih hingga tampak bening. Angkat. Tiriskan.
8. Tata bahan I dan bahan II di dalam gelas lebar berkaki. Tuang bahan III di atasnya. Bekukan.
9. Sajikan puding bersama taburan delima dan pelengkap.
Baca Juga: Resep Puding Susu Oreo Ini Banyak Dicari, Karena Rasa Dan Teksturnya Begitu Membuai Mulut Kita
Baca Juga: Resep Puding Gula Merah Sagu Mutiara, Dessert Sempurna Untuk Siang Ini
Baca Juga: Keluarga Jadi Betah Di Rumah Kalau Ada Resep Puding Susu Kedelai Gula Merah Ini Di Meja Makan
Baca Juga: Resep Puding Susu Kedelai Karamel, Kudapan Sempurna Untuk Menutup Akhir Pekan
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR