SajianSedap.com - Ini dia kesalahan mencuci celana dalam yang bikin vagina gatal.
Pernahkah vagina Anda mengalami gatal-gatal?
Biasanya, vagina gatal disebabkan oleh bakteri atau jamur.
Gatal pada vagina seringnya makin gatal saat malam hari.
Banyak yang bilang, gatal di vagina disebabkan oleh makanan-makanan tertentu.
Namun di sisi lain, ada faktor sepele tapi fatal yang bikin vagina gatal.
Yakni cara mencuci celana dalam yang salah.
Sebagian orang mencuci celana dalam secara asal.
Padahal celana dalam butuh perlakuan khusus karena menempel digunakan langsung di vagina.
Jadi kebersihan celana dalam sangat berpengaruh pada kesehatan vagina.
Ada beberapa kesalahan mencuci celana dalam yang sebaiknya Anda hentikan.
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR