SajianSedap.com - Ini dia cara menghilangkan noda karat di pakaian berwarna pakai bahan dapur.
Noda karat di pakaian memang sangat sulit dihilangkan.
Noda karat berasal dari kancing atau resleting di pakaian.
Biasanya kancing atau resleting bisa karatan jika terlalu lama kena air.
Noda karat ini tentu saja bisa merusak keindahan pakaian.
Apalagi kalau nodanya ada di bagian yang tidak tersembunyi.
Eits, sebaiknya jangan buru-buru dibuang.
Ada cara mudah menghilangkan noda karat di pakaian berwarna.
Anda cuma butuh 2 bahan dapur yang modalnya tak sampai Rp 10, kok.
Apa saja bahan yang dimaksud dan bagaimana caranya?
Simak sampai habis, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR