SajianSedap.com - Pasti banyak yang setuju kalau kehadiran tikus di rumah itu sangat mengganggu.
Selain akan memakan makanan yang ada di dapur, tikus juga bisa menyebarkan penyakit.
Kuman dan bakteri yang ada di kaki dan tubuhnya akan mengkontaminasi makanan dan barang-barang yang ada di rumah.
Tak hanya itu, tikus juga bisa membuat barang dan benda yang ada di rumah jadi rusak.
Apalagi kalau sudah ada di plafon atau di atap rumah, tikus bisa saja mengigiti kabel, nih!
Tak mau itu terjadi, kan?
Maka dari itu, kita wajib tahu cara mengusir tikus di atap rumah dengan mudah dan tak meninggalkan bangkai, nih.
Gak perlu bayar jasa usir tikus, karena kita bisa mengusir tikus dari plafon rumah sendiri, kok!
Karena ada cara mengusir tikus di atap rumah yang mudah dan bisa kita tiru.
Tanpa berlama-lama, ini dia 5 cara mengusir tikus dari plafon rumah seperti dikutip dari Kompas.com.
Nyesel kalau gak dicoba!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR