SajianSedap.com - Sekarang ini mungkin Anda mengira kalau kutu rambut sudah tidak ada.
Namun kenyataannya justru sebaliknya.
Meski tidak sebanyak dulu, masih ada lho orang yang punya kutu rambut.
Mirisnya lagi, sekarang kutu rambut banyak menyerang anak-anak.
Punya kutu di rambut tentu rasanya sangat tidak enak.
Parasit ini akan menghisap darah di kepala dan membuatnya gatal.
Jika tidak segera diatasi, kutu bisa memenuhi rambut dan menular ke orang lain lho.
Tapi Sase Lovers nggak perlu beli obat kimia dulu.
Anda bisa mencoba bahan alami terlebih dahulu.
Garam menjadi salah satu bahan yang bisa digunakan untuk menghilangkan kutu rambut.
Ingin tahu bagaimana caranya?
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR