Giling aspirin menggunakan lesung.
Campur dengan air panas dalam botol semprot.
Semprotkan larutan ini ke noda apa pun dan biarkan selama satu jam.
Bilas seperti biasa.
3. Lemon
Lemon akan melawan noda pada kain.
Tidak disarankan untuk digunakan dengan pakaian berwarna karena dapat menghilangkan warna dan menyebabkan pudar.
Rendam pakaian dengan noda deodoran mengeras memakai lemon.
Jika masih ada sisanya, taburkan garam dan gosok untuk membersihkan sisanya.
Setelah itu bisa dicuci biasa dengan deterjen.
4. Pasta gigi
Pasta gigi dapat dioleskan langsung pada pakaian bernoda kuning.
Gosok pasta gigi dengan sikat bulu hingga nodanya hilang.
Setelah itu, cuci pakaian untuk menghilangkan residu pasta gigi.
Nah itulah beberapa bahan alami yang bisa Anda gunakan untuk menghilangkan noda deodoran mengeras.
Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul 5 Tips Ampuh Menghilangkan Noda Bekas Deodoran yang Menempel di Baju
Baca Juga: Akhirnya Tahu Cara Hilangkan Noda Krayon di Tembok, Ternyata Bisa Pakai Odol, Cara Pakainya Begini
Source | : | Serambinews.com |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR