Cara Cuci Muka yang Bikin Beruntusan
Cuci Muka dan Keramas dalam Satu Waktu
Pernahkah Anda cuci muka dan keramas dalam satu waktu?
Kebiasaan ini banyak dilakukan karena dianggap lebih menghemat waktu.
Biasanya, cuci muka dilakukan setelah pakai shampo kemudian dibilas secara bersamaan.
Namun cara ini ternyata salah kaprah, lo.
Sisa shampo dan kotoran yang ada di rambut bakal menempel dan menyumbat pori-pori wajah.
Melansir dari Parapuan.co, pori-pori yang tersumbat bisa menyebabkan beruntusan dan jerawat.
Pasalnya kotoran yang menyumbat pori-pori bisa menghalangi minyak alami keluar yang bikin beruntusan.
Pakai Handuk atau Kain Sembarangan
Setelah cuci muka, kita memang dianjurkan untuk mengeringkannya.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Parapuan.co |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR