SajianSedap.com - Ikan adalah makanan kaya gizi yang sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Ini dikemas dengan protein, lemak, kalsium, vitamin, dan banyak mineral lain yang bagus untuk menyehatkan tubuh secara keseluruhan.
Oleh sebab itu, kita disarankan untuk mengonsumsi ikan secara rutin setiap harinya.
Tak harus ikan mahal, ikan laut atau tawar di Indonesia juga memberi banyak manfaat.
Salah satu yang banyak dijual di pasaran adalah ikan bandeng.
Ikan bandeng dibanderol dengan harga yang murah dan pengolahan yang mudah.
Salah satu olahan yang cukup banyak ditemukan adalah bandeng presto.
Apapun bentuk olahannya, ikan bandeng sangat layak untuk dikonsumsi berkat manfaatnya.
Itu diketahui sangat baik terutama untuk kesehatan jantung.
Jadi sayang sekali melewatkan ikan yang dijual murah meriah ini namun manfaatnya luar biasa.
Simak berikut ini apa saja manfaat ikan bandeng untuk kesehatan.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | drhealthbenefits |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR