Cara Hilangkan Stretch Mark dengan Kunyit
Kunyit jadi salah satu bumbu masak yang sering kita gunakan.
Biasanya kunyit digunakan untuk masak ayam bumbu kuning, opor, dan lainnya.
Gak hanya itu, kunyit juga bisa digunakan sebagai bahan perwarna makanan alami.
Selain bisa digunakan untuk masak-masak, ternyata kunyit juga bisa digunakan untuk menghilangkan stretch mark loh.
Sebelumnya, diketahui jika kunyit memiliki efek terapeutik sehingga bagus jika dikonsumsi atau bahkan dioleskan ke badan.
Nah, dalam menggunakan kunyit untuk menghilangkan stretch mark Anda memerlukan 1 bahan lainnya.
Berikut ini bahan yang Anda butuhkan:
1 sendok teh bubuk kunyit
1 - 2 sendok makan minyak kelapa
Untuk caranya pun mudah, Anda cukup mengikuti beberapa langkah ini:
Source | : | Stylecraze |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR