Manfaat Lemon untuk Tubuh
Dilansir dari popsugar, berikut ini manfaat yang akan didapat dari mengonsumsi air lemon untuk kebugaran dan kecantikan.
1. Membantu dalam penciptaan produksi kolagen
Salah satu cara air lemon membantu kulit adalah melalui membantu dalam penciptaan produksi kolagen.
Kolagen adalah protein yang ditemukan di otot, tulang, dan kulit kita, dan itulah yang mendukung kekuatan, elastisitas, dan pergantian sel kulit mati.
Kulit yang kaya akan kolagen dan terasa lebih sehat dan lebih bersemangat.
Air lemon juga populer dengan manfaat detoksifikasinya karena mengandung kadar vitamin C yang tinggi.
Mengkonsumsi vitamin C penting bagi kulit kita karena membantu dalam penciptaan produksi kolagen. Dan kita semua menginginkan lebih banyak kolagen di kulit kita.
2. Mengatasi jerawat dan membuat wajah bercaahaya
Vitamin C juga dapat membantu dalam memerangi jerawat dan masalah kulit yang merepotkan lainnya.
Vitamin C menghilangkan bakteri dari jerawat yang paling umum dengan jenis kulit yang sensitif atau bermasalah.
Source | : | popsugar |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR