Daun yang kerap dijuluki sebagai ratu herbal ini memiliki aroma harum.
Dibalik aroma harum dan cita rasa segarnya, daun kemangi punya segudang manfaat kesehatan.
Mengutip dari Beautiful Hamesha, salah satu manfaat daun kemangi, yaitu menghilangkan uban di rambut.
Kandungan antioksidan dalam daun kemangi lah yang bekerja untuk mengatasi uban di kepala.
Tapi tentu nggak hanya kemangi saja ya.
Anda bisa mencampurkannya dengan bahan lain.
Cara Meracik Kemangi untuk Menghilangkan Uban
Bahan:
- Beberapa lembar daun kemangi kering
- Bubuk amla
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR