SajianSedap.com - Jerawat adalah permasalahan kulit yang yang membuat banyak orang resah.
Namun hingga kini masih banyak orang yang berjuang, jadi Anda tak perlu sangat khawatir.
Sebab jerawat bisa diatasi dengan perawatan yang tepat.
Apalagi jerawat yang muncul hanya karena hormon di usia remaja hingga awal 20-an.
Tapi sayangnya, jerawat biasanya meninggalkan bekas luka yang susah hilang.
Itu adalah bopeng berupa lubang atau cekungan kecil di kulit sebenarnya adalah jaringan parut bekas luka jerawat.
Masalah kulit ini dapat terjadi ketika jerawat dipencet tau isinya dikeluarkan saat masih meradang.
Bopeng bisa muncul dari beragam jenis jerawat, tapi paling sering jenis jerawat meradang dan kista.
Cara menghilangkan bopeng bekas jerawat di wajah tak bisa asal-asalan, melainkan perlu perawatan yang tepat.
Alih-alih menghabiskan uang untuk perawatan mahal, ada perawatan alami yang sama efektifnya sebagai cara menghilangkan bopeng.
Salah satunya menggunakan jagung yang mudah dilakukan seperti berikut ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR