SajianSedap.com - Jangan terus digaruk! Mending cari tahu cara menghilangkan jerawat di punggung berikut ini.
Karena cara menghilangkan jerawat di punggung ini mudah dan bahannya bisa kita dapatkan di rumah.
Dijamin kalau ikuti cara menghilangkan jerawat di punggung ini bisa mulus lagi dalam sekejap.
Penasaran kan bagaimana cara menghilangkan jerawat di punggung ini?
Untuk itu, mari simak cara menghilangkan jerawat di punggung selengkapnya berikut ini.
Siapa yang pernah kena jerawat di punggung?
Jerawat punggung memang tak kalah menyebalkannya dengan jerawat yang ada di wajah.
Walaupun bisa ditutupi oleh baju, tapi jerawat punggung tetap membuat tidak nyaman, terutama saat berbaring.
Dilansir dari Cleveland Clinic, penyebab jerawat punggung sama saja dengan jerawat di bagian tubuh yang lainnya.
Pori-pori yang ada di punggung, tersumbat oleh kotoran, sel-sel kulit mati, keringat, dan minyak atau sebum.
Selain itu, ada juga beberapa faktor penyebab jerawat punggung. Mulai dari keturunan dari keluarga, gesekan pakaian, hormon, hingga kebiasaan yang tidak sehat seperti malas keramas atau ganti seprai.
KOMENTAR