Melasir dari Food NDTV (26/10/2021), berikut manfaat makan di atas daun pisang, di antaranya:
1. Kaya antioksidan
Daun pisang mengandung banyak polifenol yang merupakan antioksidan alami yang sering ditemukan di makanan nabati atau teh hijau.
Ini sebabnya makanan yang disajikan di atas daun pisang bisa menyerap polifenol yang dikatakan dapat mencegah banyak penyakit.
Selain itu, daun pisang juga dikatakan memiliki sifat antibakteri yang mungkin dapat membunuh kuman dalam makanan.
2. Ekonomis
Makan di atas daun pisang adalah salah satu pilihan yang paling ekonomis dan murah.
Tentunya sangat bermanfaat, karena kita tidak perlu khawatir menghabiskan uang ekstra untuk membeli peralatan makan.
3. Ramah Lingkungan
Manfaat makan di atas daun pisang selanjutnya yaitu ramah lingkungan.
KOMENTAR