SajianSedap.com - Masih bingung cari cara usir cicak di plafon rumah?
Cicak memang jadi salah satu hewan yang kerap hidup dan berkembang biak di rumah-rumah.
Biasanya ia akan bersembunyi di belakang lemari atau berada di plafon rumah Anda.
Meski cicak adalah pemangsa alami nyamuk, namun tak jarang cicak juga menggangu kenyamanan penghuni rumah.
Selain kotorannya, Anda juga perlu tahu jika cicak juga suka diam-diam memakan makanan Anda di dapur loh.
Jangan sampai cicak memakan makanan di dapur Anda karena bisa menyebabkan gangguan pencernaan jika termakan.
Nah untuk mengusir cicak ini memang gampang-gampang susah.
Namun, Anda ternyata bisa menggunakan pengusir alami cicak dengan bahan yang ada di dapur Anda.
Cukup 2 bahan bisa membuat cicak bakal kabur.
Baca Juga: Amit-amit Jadi Sarang Cicak, Cepat Usir Pakai Trik Gampang Ini, Modalnya Cuma Bawang Putih
Bahan Pengusir Alami Cicak
Gak melulu harus memakai bahan kimia unutk mengsuir hewan di rumah, salah satunya cicak.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR