SajianSedap.com - Banyak orang memenuhi teras atau taman mereka dengan beragam tanaman.
Mulai dari tanaman hias, tanaman obat, bahkan bahan pangan.
Salah satu yang sering ditanam adalah pohon cabai.
Karena jumlahnya tak banyak, banyak orang merawat pohon cabai asal.
Seperti sekadar disiram air saja yang sudah dinilai cukup.
Padahal sebenarnya pohon cabai meski hanya ditanam dalam pot jika dirawat juga akan bisa subur dan lebat berbuah.
Tak perlu perawatan pakai pupuk mahal, pupuk alami buatan sendiri juga bisa digunakan.
Bahannya juga bisa menggunakan sampah atau limbah sisa dapur seperti sisa makanan.
Salah satunya kulit kentang yang diaplikasikan seperti berikut ini.
Manfaat Kulit Kentang untuk Menyuburkan Tanaman
Melansir Hunker, secara teori, kulit kentang dapat menyuburkan kebun karena mengandung bahan-bahan hebat seperti potasium dan fitonutrien, yang disukai tanaman.
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR