Penelitian lain yang dipublikasikan dalam Journal Stress mengungkapkan, menonton film horor juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Untuk jangka pendek, ini juga meningkatkan sirkulasi darah dan sel darah putih (melawan infeksi).
3. Memperbaiki suasana hati
Getaran rangsangan negatif meningkatkan suasana hati secara signifikan, kata seorang sosiolog.
Setelah menonton film horor, kecemasan dan frustasi akan berkurang, sementara bahagia akan dirasakan.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Tapi tetap saja pilihan ada ditangan Anda apakah ingin menonton film horor atau tidak.
Manfaat film horor di atas dapat dinikmati oleh seseorang yang merasakan sensasi pada saat menontonnya.
Justru jika Anda takut dan tetap memutuskan menonton film horor, manfaat-manfaat tersebut akan Anda rasakan.
Sinopsis Pengabdi Setan
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR