Sase Lovers pasti nggak asing dengan bunga yang satu ini.
Kita sering sekali menjumpai bunga mawar.
Mungkin selama ini kita berpikir bunga mawar hanya untuk hiasan saja.
Tapi ternyata bunga mawar juga bisa dipakai untuk perawatan lho.
Dari kulit sampai rambut, bunga mawar akan membuat penampilan lebih maksimal.
Air mawar akan melembabkan rambut dan membuatnya wangi setiap kali menyemprotkannya.
Dilansir TribunStyle, selain harum, air mawar ternyata juga bikin rambut Anda tampak lebih berkilau.
Tapi bagaimana cara menggunakannya ya?
Cara Mengolah Bunga Mawar
Berikut ini cara membuat rambut berbau wangi dengan bunga mawar.
- Pilih mawar yang bebas dari pestisida dan bahan kimia.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR