SajianSedap.com - Tomat pasti sering Anda beli kalau lagi di tukang sayur ya.
Sebab tomat memang sering banget dipakai untuk masak.
Biasanya kalau lagi bikin sambal kita sering menggunakan tomat untuk campurannya.
Gak hanya itu, saat memasak soto atau sayur sop kita juga sering menambahkan tomat.
Nah, di balik itu semua kadang kali tomat yang kita beli cepat sekali busuknya.
Kalau busuk yang ada harus dibuang dan jadi mubazir.
Namun, kini Anda bisa kok simpan tomat di tempat ini agar tetap segar.
Bahkan hingga 2 bulan tomat yang Anda beli gak akan busuk kalau disimpan di tempat ini.
Penasarankan bagaimana cara menyimpannya? Yuk simak langsung!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Ini dia cara terbaik untuk menyimpan tomat yang bisa Anda ikuti:
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | idea online |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR