2. Menurunkan kolesterol
Kolesterol tinggi adalah faktor risiko penyakit jantung dan stroke.
Sejumlah studi menemukan bahwa khasiat daun sirih juga dapat membantu menurunkan level kolesterol total, trigiserida, dan low-density lipoprotein (LDL) atau kolesterol jahat.
Lebih jauh, daun sirih juga membantu meningkatkan kadar high-density lipoprotein (HDL) atau kolesterol baik.
Kemampuan ini membantu menghadirkan eugenol, antioksidan alami yang dapat menetralisasi radikal bebas.
Luar biasa, bukan?
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
3. Meredakan batuk
Rebusan daun sirih yang dioleskan di dada diyakini dapat membantu mengatasi sesak yang terjadi di paru-paru.
Rasanya yang hangat dan pedas juga diyakini mampu mengatasi batuk berdahak ketika dikonsumsi bersama madu.
KOMENTAR