Mengutip dari Livestrong, golongan darah O rentan terhadap penyakit maag dan sering terjadi kenaikan asam lambung.
Nah, teh adalah salah satu minuman yang paling dihindari orang dengan penyakit maag dan asam lambung.
Karena kafein yang ada pada teh bisa merusak dinding lambung dan menyebabkan infeksi.
Jika dibiarkan terus menerus, tentunya ini akan membahayakan kesehatan bagi Anda yang memiliki golongan darah O.
Jadi, karena alasan golongan darah O rentan terhadap penyakit lambung, maka dari itu tidak boleh mengonsumsi teh.
Maka dari itu, mulai sekarang yuk orang dengan golongan darah O jangan minum teh.
Tapi tenang, orang yang memiliki golongan darah O tak selamanya tidak boleh minum teh.
Anda dilarang minum teh hanya di waktu pagi saja.
Lebih baik minum air putih saja, ya!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR