Lalu, adakah cara menghilangkan kutil tanpa operasi?
Ada, cuka sari apel dianggap sebagai salah satu obat paling efektif.
Cuka apel dapat digunakan untuk pengobatan berbagai masalah kesehatan termasuk fibroma karena keasamannya.
Tapi jangan menggunakan cuka sari apel di dekat mata karena bisa menimbulkan iritasi.
Cuci area di sekitar fibroma dengan air dan sabun.
Pertama, kompres fibroma di air dengan menggunakan kapas.
Lalu, rendam kapas di cuka sari apel.
Kemudian, kencangkan kapas pada fibroma dengan perban.
Mulanya fibroma akan menjadi gelap, lalu kering dan pada akhirnya akan rontok.
Bekas luka yang tertinggal bisa diobati dengan gel aloe vera.
Jika fibroma tidak dalam di kulit, bekas luka akan hilang sendiri.
Nah, berikut hal yang perlu diperhatikan jika ingin menggunakan cuka apel untuk menghilangkan kutil atau fibroma,
1. Cuka tidak boleh menyebar ke kulit di dekat fibroma karena dapat menyebabkan iritasi
2. Jangan menggunakan cuka sari apel saat fibroma menjadi kering
3. Jangan keluarkan fibroma, biarkan rontok sendiri
KOMENTAR