Cukup masak nasi dicampur serai yang telah digeprek.
Dengan masak nasi dicampur serai, maka yang mengonsumsi nasi tersebut bisa mendapatkan manfaat kesehatan dari nasi dan juga serai.
Ketahuilah, serai salah satu obat herbal untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit.
Ini karena serai memiliki zat anti mikroba, antioksidan, anti-kanker, dan anti peradangan.
Selain itu, serai juga salah satu sumber terbaik untuk vitamin A, C, folat, zat besi, magnesium, tembaga, potasium, kalsium, dan mangan.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Lalu apa saja manfatanya?
Banyak orang mengira nasi bisa menambah berat badan.
KOMENTAR