3. Tuangkan air campuran ketiga bahan tersebut ke botol bekas
4. Setelah itu tutup botol dan bolongi atasnya
5. Semprotkan lah air tersebut ke area-area yang menjadi sarang nyamuk di rumah, dengan cara tersebut dijamin mereka kapok karena bisa langsung mati setelah mencium air campuran tersebut.
Cara Mengusir Nyamuk dengan Sabun Cuci Piring
Siapa sangka jika sabun cuci piring yang selama ini Anda gunakan untuk membersihkan peralatan dapur, ternyata ampuh juga mengusir nyamuk.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Tentu saja hal ini bisa membuat Anda tak perlu lagi buang uang untuk membeli obat nyamuk bukan?
Lalu bagaimana caranya sabun cuci piring bisa mengusir nyamuk?
Rupanya sabun cuci piring ini digunakan sebagai perangkap.
Sabun cuci piring digunakan untuk memperangkap nyamuk yang mendekat.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR