Cara ini pun sangat mudah.
Anda bisa membuat masker membuat masker tomat yang dicampur dengan gula, dan jeruk nipis.
Ketiga bahan tersebut cukup mudah didapatkan dan efektif membuat kulit Anda menjadi cerah.
Anda perlu siapkan 1 tomat segar, air jeruk nipis dan juga gula merah.
Campur semua bahan menjadi satu hingga halus dan oleskan masker tersebut pada wajah lalu diamkan selama 25 menit.
Setelah itu, cuci bersih dengan air dan lakukan secara teratur setidaknya 1 kali dalam seminggu.
Selain kombinasi tomat tadi, Anda juga bisa menggunakan cara lain untuk menajdikan tomat sebagai masker.
1. Masker tomat susu
Cara memutihkan wajah dengan tomat selanjutnya adalah memakai masker tomat susu.
Cara membuat maskernya cukup mudah, yaitu siapkan tomat, susu murni dan air bersih untuk membuat masker wajah ini, kemudian blender tomat dengan sedikit air hingga halus.
Saring jus tomat dan tambahkan sedikit susu cair dan aduk kembali hingga merata.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Momsmoney.id |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR