Jika terjadi infeksi saluran kemih, penderita akan merasakan nyeri yang menyiksa.
Namun dengan meminum teh daun alpukat, rasa sakit tersebut akan mulai hilang.
Karena teh ini akan membantu membasmi bakteri penyebabnya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
5. Daun alpukat sebagai obat herbal untuk kembung
Pembengkakan sering terjadi karena jatuh atau peradangan.
Untuk meminimalkan pembengkakan yang terjadi, Anda bisa menggunakan tumbukan daun alpukat.
6. Daun alpukat untuk sakit kepala
Kandungan antioksidan yang tinggi sangat baik untuk tubuh, itulah sebabnya daun alpukat sering menjadi obat sakit kepala.
Untuk mendapatkan manfaat ini, Anda bisa merebus daunnya lalu membuat teh dan meminumnya secara rutin.
7. Proses detoksifikasi
Selain mengandung antioksidan, terdapat kandungan flavonoid dalam daun alpukat.
Kandungan ini akan membantu menghilangkan racun dari dalam tubuh dengan proses buang air kecil.
Artikel ini telah tayang di healthbenefitsof dengan judul 20 health benefits of Avocado leaves and side effects
Source | : | healthbenefitsof |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR