SajianSedap.com - Daun suji merupakan salah satu tanaman yang sering dipakai oleh orang Indonesia.
Terutama para emak-emak.
Biasanya daun suji dipakai untuk membuat kue.
Daun suji dikenal bisa jadi bahan pewarna alami.
Maka itu, kalau suka bikin kue terutama kue tradisional pasti sudah gak asing lagi dengan daun suji deh.
Nah, dibalik kegunaannya untuk membuat kue, ternyata daun suji juga punya manfaat lain loh.
Ya, daun suji ternyata bisa kita gunakan sebagai obat alami.
Salah satunya adalah obat alami untuk mengatasi kolesterol.
Penasaran penjelasan lengkapnya? Yuk simak artikel ini!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Perlu dikatahui, daun suji memiliki banyak nutrisi yang baik bagi tubuh seperti klorofil dan zat fitokomia.
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR