SajianSedap.com – Minyak kelapa adalah salah satu minyak yang banyak fungsinya.
Jika dioleskan ke rambut, minyak kelapa akan memperkuat rambut.
Minyak kelapa juga biasa digunakan untuk memasak.
Selain itu, minyak kelapa dapat dipakai untuk melembapkan kulit.
Karena punya banyak manfaat, minyak kelapa menjadi salah satu bahan yang digunakan untuk berbagai keperluan.
Nah mulai sekarang coba gosokkan minyak kelapa ke telapak tangan.
Setelah 6 menit, bakal ada perubahan drastis yang Anda alami.
Kira-kira apa ya perubahannya?
Yuk simak terus artikel ini ya, Sase Lovers.
Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve
Minyak Kelapa untuk Menguatkan Kuku
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR