SajianSedap.com - Garam pasti selalu ada di dapur Anda ya.
Garam memang selalu dipakai untuk masak.
Dengan menambahkan garam, masakan pun jadi gak hambar.
Nah, selama ini Anda tentu lebih sering menggunakan garam untuk masak.
Namun, ternyata ada manfaat lain dari garam yang patut Anda ketahui loh.
Ya, ternyata garam bisa dimanfaatkan untuk tanaman kita.
Anda pasti heran membacanya.
Namun, ternyata garam bisa membuat tanaman di rumah kita jadi subur loh.
Penasarankan bagaimana caranya? Yuk simak artikel ini!
Baca Juga: Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights
Sebelum Anda belajar cara menyuburkan tanaman dengan garam, ada baiknya jika Anda belajar dulu apa saja khasiat garam untuk menyuburkan tanaman.
3 Manfaat Rutin Minum Air Rendaman Ketumbar Setiap Hari, Salah Satunya Bisa Turunkan Kolesterol Tinggi
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR