4. Proses menggoreng jadi proses yang sangat penting
Untuk menghasilkan gurame terbang, gurame harus digoreng sambil dijepit dengan menggunakan penjepit sampai kering dan matang.
Kalau belum kering sudah dilepas, gurame tak bisa hasilnya seperti terbang.
5. Goreng dengan minyak sangat banyak
Di restoran, gurame terbang harus digoreng dalam minyak sangat banyak dan api sedang.
Dengan begitu, hasil gurame bisa kriuk maksimal.
Tapi kalau di rumah kita tak mau pakai minyak banyak, trik ini bisa dilakukan.
Cukup siram-siram minyak ke gurame sampai bagian yang tak tertutup minyak mengering.
Cara ini tentu saja cukup repot, tapi bisa jadi solusi.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR