SajianSedap.com – Ketika memakan buahnya, kulit buah naga akan dibuang begitu saja.
Maklum, kulit buah naga dianggap sebagai bahan yang tidak ada gunanya.
Padahal anggapan kulit buah naga tidak berguna itu salah besar lho.
Kulit buah naga juga punya manfaat yang sama dengan buahnya.
Bahkan kulit buah naga juga bisa digunakan untuk melawan keriput lho!
Baru tahu kan?
Karena itu, yuk mulai sekarang jangan buang kulit buah naga.
Coba olah kulit buah naga seperti ini.
Dijamin nggak akan keriput sampai tua deh!
Kulit Buah Naga untuk Menghilangkan Keriput
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR