Manfaat Makan Wortel
1. Mengobati penyakit diabetes
Siapa sangka jika meminum air rebusan wortel dapat mengobati penyakit diabetes.
Apalagi meminum air rebusan wortel sesering mungkin sangat mudah terhindar dari penyakit tersebut.
Pasalnya, manfaat tersebut sangat berguna untuk menjaga kadar gula darah agar terhindar dari penyakit komplikasi.
Tak hanya mengobati penyakit diabetes saja, namun penyakit kronis seperti kolestrol juga dapat dicegah ketika meminum air rebusan wortel.
2. Mampu turunkan berat badan
Air rebusan wortel sangat cocok masuk ke dalam daftar menu program diet anda.
Sebab menu olahan minuman sehat ini dapat membantu anda untuk menurunkan berat badan.
Di mana air rebusan wortel terkenal dengan tingkat kalori yang rendah sehingga aman untuk program diet anda.
Cara Mencuci Lap Dapur Kotor dan Berminyak Bisa Kinclong Lagi Pakai Bahan Dapur Ini
KOMENTAR